(5) Kumpulan Artikel Bahasa Sunda Tentang Bahaya Narkoba!

Diposting pada

Dibawah ini saya sudah menyiapkan beberapa buah contoh artikel bahasa sunda tentang narkoba, namun sebelumnya, mari kita bahas tentang apa bahaya dari penggunaan narkoba ini, terutama buat kamu, para remaja yang masih duduk dibangku sekolah.

Well.. Saat usia remaja memang setiap hari tentu saja harus sering-sering berinteraksi dengan banyak orang, karna berinteraksi dengan banyak orang pada usia remaja, memang sangat disarankan, karna untuk melatih kemampuan bersosialisasi kita.

Namun apa jadinya, jika para remaja jaman sekarang kemudian ketagihan dengan apa yang namanya narkoba? Narkoba sendiri singkatan dari narkotika dan obat-obatan terlarang. Banyak sekali contoh dari narkoba ini, misalnya morphine, heroin, cocaine, ektasi, kokain, ganja atau marijuana, shabu, dan masih banyak lagi jenisnya.

Bahaya narkoba

 

Berbagai obat yang disebutkan diatas, tidak boleh dikonsumsi, apalagi secara sembarangan. Larangan itu ada karena suatu alasan. Salah satunya adalah narkoba membahayakan fisikmu.

Narkoba beresiko merusak jantung, dan karena sifatnya yang bikin kamu ketagihan, perlahan dia akan merusak sistem saraf pusat atau otakmu. Namun tidak berhenti di situ, narkoba juga bisa mengganggumu saat bersosialiasi.

Efek samping narkoba


Selain membahayakan fisik dan otak, narkoba juga dapat membuatmu bersikap seperti yang disebutkan dibawah ini:
  • Bersikap labil, jadi sifatmu seolah-olah berubah setiap saat
  • Bisa memberontak, bakal sulit untuk mendengar nasehat orang tua atau guru
  • Introvert (tertutup) dan penuh rahasia
  • Sering berbohong dan suka mencuri (karena butuh uang untuk membeli narkoba yang harganya selangit)
  • Menjadi sangat sensitif dan gampang tersinggung, kasar dan tidak sopan
  • Memiliki kecurigaan yang sama terhadap semua orang, sulit percaya pada orang baik
  • Menjadi malas, sehingga otomatis prestasi belajar akan menurun
  • Akal sehat menjadi tidak berperan, sehingga pikiran dan keputusan yang diambil akan semakin tidak logis

Wah, ternyata banyak sekali bahaya dari si narkoba ini? Padahal di masa remaja, setiap orang seharusnya bisa tampil percaya diri, mengembangkan sikap jujur, dan menanggapi berbagai masalah dengan bijak. Namun semua itu akan sulit kalau seseorang sudah ketagihan dengan narkoba!

Kumpulan Artikel Bahasa Sunda Tentang Bahaya Narkoba

(5) Kumpulan Artikel Bahasa Sunda Tentang Bahaya Narkoba 2017

Nah, setelah kita mengetahui akan bahaya yang dapat ditimbulkan dari penggunaan narkoba ini, sekarang kembali ke topik, basasunda.com dibawah ini sudah menyiapkan beberapa artikel pilihan tentang bahaya narkoba yang ditulis menggunakan bahasa sunda, termasuk artikel yang ditulis ini.

Tujuannya, mudah-mudahan saja dapat bermanfaat sebagai bahan referensi atau mempermudah dalam pengerjaan tugasmu disekolah dalam pembuatan artikel tentang bahaya narkoba dengan menggunakan bahasa sunda.

Contoh Artikel Basa Sunda Tentang Narkoba :

3 Golongan narkoba anu berbahaya

 9 Tips ngahindarkeun bahaya narkoba

Perkawis anu kedah dipikanyaho siswa tentang narkoba

Bahaya narkoba pikeun remaja

Hirup damang tanpa narkoba

Baiklah, demikian artikel mengenai kumpulan artikel bahasa sunda tentang narkoba, semoga kita dapat terhindar darinya, dan ingat! Jangan pernah coba-coba dengan apa yang namanya narkoba ini. Ok!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *