Contoh Susunan Teks MC Pembawa Acara Reuni Bahasa Sunda

Reuni dapat kita artikan sebagai “Kembali Bersatu”. Tujuan mengadakannya acara reuni tentu saja untuk berkumpul kembali dengan teman atau rekan yang sudah lama tidak berjumpa, baik itu teman sekolah ataupun dengan teman lainya.

Biantara Bahasa Sunda Tentang Impian dan Cita-Cita!

Cita-cita merupakan suatu hal yang sangat penting sekali yang harus dimiliki dalam kehidupan kita, sebab banyak orang yang bilang “tanpa adanya cita-cita hidup terasa menjadi tidak terarah” jadi beruntunglah orang-orang memiliki cita-cita tersebut

Biantara Bahasa Sunda Paturay Tineung Kelas 6, 9, 12!

Setelah ujian nasional baik itu di sekolah dasar (SD) kelas 6, SMP kelas 9, dan SMA kelas 12. Tentunya pihak sekolah pasti mengadakan acara yang berkesan yaitu perpisahan sekolah untuk melepas siswa-siswinya di kelas tersebut.

Biantara Tentang Menjaga Kebersihan Lingkungan Sekolah!

Basasunda.comPidato Biantara Tentang Menjaga Kebersihan Lingkungan Sekolah. Menjaga kebersihan lingkungan itu sangat penting bagi kita, sebab kebersihan merupakan sebagian dari iman. Dalam menjaga kebersihan dilingkungan sekolah misalnya, salah satu tujuan adalah agar terciptanya kenyamanan dalam proses belajar mengajar.

4 Langkah Mudah Agar Kita Lebih Berani Berbicara Didepan Kelas!

Ketika guru menyuruh kita untuk berbicara mengemukakan pendapat, baik itu berpidato, menjadi pembawa acara, atau mc didepan kelas. Pasti, ada saja diantara kita yang enggan untuk maju ke depan kelas, terkadang kita lebih nyaman jika berbicara di meja sendiri dibanding maju ke depan kelas.