Dalam menuliskan teks pidato bahasa sunda yang berhubungan tentang agama seperti ini memang harus berhati-hati. Karna tema ini cukup spesifik, soalnya berhubungan dengan agama. Sehingga sebelum dipublikasikan, penulis harus memeriksa kembali kebenaran dari artikel yang telah dibuatnya.
Baca Juga: Pidato Bahasa Sunda Singkat Hikmah Bulan Rajab, Sya’ban, dan Ramadhan
Seperti contoh pidato bahasa sunda kali ini misalnya yang akan membahas mengenai keutamaan serta pentingnya kita bersholawat. Karna sholawat menjadi suatu doa agar allah swt memberi rahmat serta kesejahteraan kepada nabi muhammad saw dan keluarganya, dan sholawat juga sekaligus merupakan do’a untuk diri sendiri.
Sebagaimana yang telah dijanjikan oleh nabi Muhammad Saw, bahwa orang yang bersholawat kepadanya akan mendapat pahala yang besar dari allah ta’ala, baik sholawat itu dalam bentuk tulisan maupun lisan atau ucapan.
Pidato tentang seruan bersholawat bahasa sunda ini juga bisa menjadi referensi untuk dibawakan dalam acara isra mi’raj nabi muhammad SAW, karna masih berhubungan, seperti pada contoh pidato bahasa sunda sebelumnya.
Baca juga:
- Contoh Teks Pembawa Acara MC Singkat Bahasa Sunda Maulid Nabi
- Biantara Pidato Basa Sunda CERAMAH Singkat Tentang Isra Mi’raj
Sholawat memang salah satu amalan terbaik dan berpahala besar. Beruntunglah orang-orang yang selalu mengamalkannya setiap hari, kebaikannya tidak di ragukan lagi khususnya di akhirat nanti. Betapa agung dan mulianya kedudukan sholawat ini di sisi Allah.
Jika allah saja sangat mengagungkan dan memuliakan beliau, mestinya kita sebagai seorang muslim jauh lebih berkewajiban untuk melakukan hal itu. Nah, berikut sekedar untuk referensi contoh pidato bahasa sunda berkaitan mengenai pentingnya kita bersholawat.
Contoh Pidato Bahasa Sunda Penting Kita Membaca Sholawat Kepada Nabi Muhammad SAW
Nah demikianlah contoh pidato bahasa sunda mengenai keutamaan atau pentingnya kita membaca sholawat, mudah-mudahan dapat bermanfaat untuk sekedar memberikan sedikit referensi jikalau akan membawakan pidato dalam bahasa sunda mengenai materi seperti ini.
Mohon maaf apabila terdapat kesalahan atau penggunaan kata-kata yang kurang sesuai dalam bahasa sunda pada contoh pidato tentang sholawat diatas, mari koreksi bersama-sama, sekian dan terimakasih atas waktunya. Hatur nuhun..