20+ Contoh Carpon Sunda, Carita Pondok Bahasa Sunda dan Artinya

Carpon atau carita pondok bahasa sunda termasuk kedalam karya rekaan fiksi, yang ditulis berdasarkan dari pemikiran si pengarang, dengan menggunakan bahasa yang menjadi medianya. Dalam cerita carpon menggambarkan tentang rekaan kehidupan, bisa menyedihkan, memilukan, atau sesuatu hal yang tadinya terlihat sulit menjadi lebih mudah.